9 Keunggulan Windows 7 Posted: 03 Nov 2009 11:04 AM PST Microsoft telah mengklaim bahwa Windows adalah sebuah operating system yang dirancang sesuai dengan selera pengguna yang menginginkan komputer yang simpel dan nyaman, namun dapat bekerja dengan cepat, ringan, tidak repot,sedikit mengklik, mudah digunakan dan tidak rumit. Berikut ini 9 keunggulan Windows 7 yang diklaim oleh bos baru Microsoft pengganti Bill Gates, Steve Ballmer : 1. Menemukan File Dengan Cepat - Untuk menemukan file tidak terlalu sulit dan tidak membutuhkan waktu yang lama. Caranya tinggal klik pada menu start dan ketik di dalam kotak pencarian apa saja yang akan dicari. Setelah terbuka, pilih apa yang anda inginkan dan dengan cepat akan terwujud.
2. Melihat Seluruh Jendela Dengan Mudah - Pada saat banyak jendela terbuka, kadang kita bingung nama atau isinya. Windows 7 membantu anda menengoknya dengan mudah dengan hanya mengintip dari taskbar. Caranya dengan melayang-layankan kursor di atas ikon dari jendela terbuka. Bakal terlihat nama ikon dan program tersebut. Layangkan lagi di atas preview untuk melihat keseluruhan layar. Klik untuk menghubungkannya deangan jendela yang anda ingin lihat.
3. Mengintip Diam-Diam Desktop Anda - Sering kali kita harus menutup jendela satu per satu untuk melihat desktop. Fitur Aero Peek membantu anda mengintip desktop tanpa menyentuh jendela. Caranya dengan melayangkan kursor di atas kotak bujur sangkar pada pojok kanan bawah. Klik di atas untuk memperkecil seluruh jendela yang terbuka. Ketika layar desktop terbuka, klik nagi untuk menampilkan kembali.
4. Mencari Apa yang Diinginkan Dengan Sangat Mudah - Jump List pada Windows 7 membantu anda mencari file, lagu, gambar, atau dokumen lainnya dalam desktop secara cepat. Hal ini mengurangi waktu terbuang anda menemukan dokumen yang kemarin dioperasikan. Fitur ini ada menu start dan taskbar. Dengan 1 klik, anda dapat melihat website yang sering digunakan pada internet explorer 8. Anda dapat menarik dan membuang sebuah file dari Jump List.
5. Membandingkan 2 Jendela Satu Sama Lain - Fitur Snap membantu kita melihat kembali jendela dengan lebih baik dan memudahkan membandingkan 2 dokumen satu sama lain. Carannya dengan menarik jendela ke satu sisi dari layar. Ketika pointer mouse ke sisi lain, jendela akan snap setengah dari layar. Untuk memperluasnya secara vertical, tarik border ke pinggir layar. Ketika pointer mouse di pinggir, jendela akan snap ke vertical penuh.
6. Satu Klik Dapat Semua - Dengan fitur pin, anda dapat mengakses taskbar dengan satu klik. Layangkan kursor di atas program favorit dan tarik ke taskbar. Atau klik kanan di atasnya dan pilih "pin" di Taskbar. Program anda akan jadi pin. Untuk membukanya, klik pada ikon Taskbar. Anda dapat membuka pin dengan program lain pada saatnya.
7. Set-up Nirkabel Dengan Mudah - Dengan Windows 7 set-up nirkabel jauh lebih mudah. Anda dapat menambahkan yang lain, termasuk jaringan printer dan digital media player. Caranya dengan meluncurkan wizard "Add a Device" lalu ketik lokasi pin pada perangkat bergerak.
8. Berselancar di Internet dengan Cepat, Aman dan Mudah - Internet Explorer 8 membuat penggunaan internet jadi lebih cepat, aman dan mudah. Melalui web slices, anda dapat melacak jejak informasi secara khusus. Ini lebih mudah diikuti ketimbang lelang di eBay atau berita terbaru dari ESPN. Dengan kontak instant search di internet explorer, hasilnya dapat diikuti secara real time. Hasil pencarian juga dilengkapi dengan the SmartScreen, yaitu filter yang melindungi anda dari spam, virus dan lainnya. Sedangkan InPrivate membantu privasi anda menjelajahi dunia maya setelah menutup browser.
9. PERSONALISASI KOMPUTER ANDA - Dengan Windows 7, Anda tidak terlalu sulit membuat komputer lebih personal. Caranya dengan klik kanan pada desktop kemudian klik personalize untuk memilih dari banyak tema yang menarik atau putar belakang desktop ke dalam slide show foto favorite. Klik Gadgets untuk menambahkan informasi yang sering dibutuhkan pada desktop.
Related Post |
BlackBerry Storm 2 9550 Posted: 03 Nov 2009 10:12 AM PST RIM and Verizon Wireless have announced the upcoming availability of the highly anticipated BlackBerry Storm2 9550, which features SurePress "clickable" display technology, and BlackBerry OS 5.0 that includes usability and visual enhancements like inertial scrolling, spin boxes, providing users an exceptional multimedia and communication experience. Highlights Of BlackBerry Storm2 9550 (Verizon Wireless) : - Stylish, smooth design and premium finish with sloped edges, chrome accents, glass lens and stainless steel backplate
- 3.25? dazzling high-resolution (480 x 360 pixels) touchscreen display at 184 ppi
- 3.2 MP camera with autofocus, Image Stabilization (IS), flash and video recording capabilities
- 256MB Flash memory, 2GB of on-board memory storage and a microSD/SDHD memory card slot with a 16GB card included
- Wi-Fi (802.11 b/g) and Bluetooth v2.1+EDR
- New SurePress"clickable" display technology
- Built-in GPS for maps and other location-based applications, as well as photo geotagging
- Supports Verizon Wireless' VZ Navigator service, Mobile Broadband Connect tethering service and V CAST Music with Rhapsody
- Improved BlackBerry Browser with faster JavaScript and CSS processing as well as support for Gears and BlackBerry Widgets
- Users running BlackBerry Enterprise Server 5.0 will gain the ability to set follow-up flags, manage e-mail folders, access remote files (Windows Shares), forward appointments, view calendar attachments and more
- Loud distortion-free speakerphone, background noise suppression technology and proximity sensor
- BlackBerry OS 5.0 includes typing accuracy and variety of improvements
- Removable, rechargeable 1400 mAhr battery supports up to 5.5 hours of talk time or up to 11.2 days of standby time
The new BlackBerry Storm2 9550 smartphone which measures 4.43 x 2.45 x 0.55 inches and weights 5.64 ounces will be available through Verizon Wireless beginning October 28 for $179.99, after a $100 mail-in rebate with a new 2-year service contract. Most Commented Posts |
Radio Master 1.3 Posted: 03 Nov 2009 04:35 AM PST Radio Master adalah sebuah aplikasi untuk mendengarkan siaran radio yang ada hampir diseluruh dunia secara online. Yang menarik dari software ini tidak hanya untuk mendengarkan radio, tapi juga dapat merekam siaran yang sedang anda dengarkan melalui aplikasi ini. Dan hasilnya akan disimpan dalam format MP3. Ketika anda menjalankan aplikasi ini maka akan terlihat menu TV. Kita juga dapat menonton siaran langsung siaran TV dari aplikasi ini, namun dari begitu banyak siaran tv yang disediakan hampir dipastikan sangat banyak yang tidak dapat diputar. Karena aplikasi ini lebih di fokuskan untuk Radio Here are some key features of “Radio Master” : - Record in mp3 format
- Add radio station to favorites
- Add new radio stations to favorites
- Skins support
- Large radio station list
What’s New in This Release : - Clickable radio url
- Save window position
- Copy current track information to clipboard with pop-up menu
- Save current track information to the file “songs.txt” (tray pop-up menu)
- Stay on top
- Manage favorites (edit, delete, clear)
- Auto recording
Download : Radio Master v1.3 Related Post |
Firefox Add-on - Percantik Firefox dengan Personas Posted: 02 Nov 2009 09:39 PM PST Personas adalah salah satu addons untuk Firefox. Dengan addons ini anda dapat mengubah tampilan Firefox dengan mengubah bagian Header dan Footer. Dengan menggunakan Personas anda dapat mempercantik tampilan firefox anda dan dipastikan firefox anda tetap ringan. Saat ini gallery thema yang tersedia dan bisa kita dapatkan sangat banyak dan menarik-menarik Untuk menggunakan Personas, pertama kali anda harus menginstall addons Personas di Firefox anda. Ikuti langkahnya dibawah ini : - Pasang addons Personas dari situs : www.getpersonas.com
- Klik pada Get Personas for Firefox - Free, tunggu installasinya sampai selesai
- Restart firefox untuk menyempurnakan instalasi
- Selanjutnya pada situs getpersonas klik pada menu Gallery untuk mencari tampilan / thema firefox yang kamu suka
- Setelah kamu pilih tampilan yang kamu suka, klik pada “Wear This” untuk memasangnya di browser firefox anda
Related Post |
0 comments:
Post a Comment